Metode Statistika Abdul Hamang

Posted by Belibuku.web.id Rabu, 27 Juli 2011 0 komentar

Buku Metode Statistika Abdul Hamang ini merupakan pegangan pokok bagi mahasiswa keteknikan dan Ilmu Komputer. Pembahasan pada buku ini diawali dengan analisis data deskriptif, dasar-dasar hitung peluang, peubah acak dan sebaran peluang, fungsi kepekatan terutama sebaran normal, pendugaan parameter, pengujian hipotesis, analisis ragam, regresi dan korelasi yang dituangkan dalam 13 pokok bahasan:Analisis data deskriptif, Konsep Dasar dan Kaidah Peluang, Peubah Acak Diskrit dan Sebaran Peluang, Peubah Acak Kontinu dan Fungsi Kepekatannya, Sebaran Normal, Sebaran Penarikan Contoh, Pendugaan Parameter, Pengujian Hipotesis, Analisis Ragam (Varians), Regresi dan Korelasi Linier Sederhana, Regresi dan Korelasi Ganda, Uji untuk Data Atribut, Analisis Varians Data Bebas Sebaran. Pada setiap pokok bahasan disertakan soal-soal tugas dan latihan yang dapat dikerjakan mahasiswa untuk dapat membantu memperdalam pemahaman pada materi pokok bahasan yang disajikan.
ISBN : 979-756-067-5
Tahun terbit : 2005
Harga : Rp 44.800,00
Halaman : XII + 210
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Metode Statistika Abdul Hamang
Ditulis oleh Belibuku.web.id
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://bukutentang.blogspot.com/2011/07/metode-statistika-abdul-hamang.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

terima kasih kunjungannya, jika tak berkeberatan silahkan tinggalkan jejak anda dengan berkomentar di sini..

ricky pratama support eva's blog - Original design by Bamz | Copyright of Buku Tentang.