Islam Positif; Spirit Wacana Solusi Refleksi Ayi Sobarna
Rabu, 30 November 2011
0
komentar
Islam Positif; Spirit Wacana Solusi Refleksi ISLAM itu satu.Tapi untuk mengkajinya, perlu dihadirkan tiga wajah: idealita, realita, dan citra. Jika idealita Islam berwujud sebagai teks-teks wahyu; realita Islam tampak dalam keseharian umat Islam, citra Islam muncul dalam imajinasi hasil tempaan media. Dari sisi idealita, Islam adalah rahmatan lil 'alamin - rahmat bagi seluruh alam. Islam ya'lu wa...
Baca Selengkapnya ....